ANALISA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA EMITEN SAHAM SYARIAH

ANALISA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA EMITEN SAHAM SYARIAH

  • Evan Hamzah Muchtar STAI Asy-Syukriyyah Tangerang
  • Herni Purwatiningsih STAI Asy-Syukriyyah Tangerang
Keywords: Ukuran Perusahaan, Leverage, Profitabilitas, Likuiditas dan CSR

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel Ukuran Perusahaan, Leverage, Profitabilitas, dan Likuiditas Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) Pada Perusahaan yang terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia Tahun 2015-2018. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif. Sumber data dari penelitian ini diperoleh dari laporan keuangan tahunan (Annual Report) dan laporan keberlanjutan (Sustainability Report). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Ukuran Perusahaan  yang  diukur dengan total asset (Size), dan Likuiditas yang diukur dengan Current Ratio (CR) mempengaruhi pengungkapan CSR. Sementara itu variable Profitabilitas yang diukur dengan return on asset (ROA) dan leverage (DER) tidak berpengaruh terhadap pengungkapan CSR. Hasil penelitian ini memberikan implikasi bahwasanya untuk meningkatkan mengungkapkan program CSR, maka perusahaan perlu didukung untuk meningkatkan ukuran perusahaan dan peningkatan likuiditas.

References

Abbas, D.S., Hakim, M.Z. and Istianah, Nur., (2018). “Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Leverage, Dan Kepemilikan Saham Publik Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility”(Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2017).

Apriliawati, F dan Hariyanto,W. (2016). Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) Sebelum Dan Sesudah Diberlakukannya UU No. 40 Tahun 2007 Tentang Perseroan Terbatas”, Prosiding Seminar Nasional INDOCOMPAC, Universitas Bakrie, Jakarta. 2-3 Mei 2016.

Basuki, A.T. dan Prawoto, N.(2016). Analisis Regresi Dalam Penelitian Ekonomi & Bisnis, Edisi Pertama Cetakan Pertama. Jakarta : Rajawali Pers

Fahmi, I. (2013). Analisis Laporan Keuangan. Bandung.

Irmawati, D. (2012). Pengaruh Size, Leverage, Profitbilitas Dan Kepemilikan Manajemen Terhada pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Corporate Social Responsibility) Studi Kasus Perusahaan-Perusahaan Dalam Jakarta Islamic Index 2009-2010”.

Lestari, (2019). Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Corporate Social Responsibility (CSR) Sebagai Variabel Moderasi Tahun 2018 (Studi Kasus Pada Perusahaan ISSI ). Tesis

Muchtar, E. H., Nuruddin, A., & Siregar, S. (2019). Peningkatan Nilai Perusahaan Melalui Tata Kelola Perusahaan dan Profitabilitas Pada Konstituen Indeks Saham Syariah Indonesia. MALIA: Jurnal Ekonomi Islam, 10(2), 181-200.

Nugraha, F.D.D. (2016). Hubungan CSR dan Harga Saham Perusahaan (Studi Kasus Empiris Perusahaan Yang terdaftar di Bursa Efek Indonesi Tahun 2012-2014)Panjaitan, D.K. and Muslih, M.(2019). Manajemen Laba: Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manajerial dan Kompensasi Bonus, JURNAL ASET (AKUNTANSI RISET), 11 (1).

Putra, A.S. (2015). Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2013), Jurnal Nominal / Volume IV Nomor 2.

Putri, R.K. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, Likuiditas, Dan Basis Kepemilikan Terhadap Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode Tahun 2012-2014, JOM Fekon Vol. 4 No. 1.

Putri, W.A.P. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Firm Size, Likuiditas Dan Perputaran Total Aktiva Terhadap Manajemen Laba Riil” (Studi Empiris Pada Klasifikasi Perusahaan pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2014-2017).

Rosiana, G.A.M.E., Maria, D.J. dan Sari, R. (2013). Pangaruh pengungkapan CSR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Pemoderasi, E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana.

Rokhman, M.T.N. (2017). PENGARUH SIZE, PROFITABILITAS, DAN LIKUIDITAS TERHADAP CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY(CSR) (Studi Empiris Pada Perusahaan LQ-45 yang Terdaftar Di BEI), Jurnal Ilmiah-Vidya Vol. 25 No.2

Susilo, D. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage dan Good Corporate Governance Terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Industri Dan Kimia Yang Terdaftar Di Indeks Saham Syariah Indonesia Periode 2011-2014.

Setyowati, E. (2014). Pengaruh Kepemilikan Manajemen, Profitabilitas, Leverage, Ukuran Dewan Komisaris Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Manufaktur Di BEI Tahun 2011-2013. Universitas Dian Nuswantoro Semarang Fakultas Ekonomi Dan Bisnis.

Siyoto, S. and Sodik, M.A. (2015). Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta : Literasi Media Publishing.

Sujarweni, V.W. (2017). Analisi Laporan Keuangan. Yogyakarta.

Usada, W. (2017). Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Profitabilitas, Manajemen Laba Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2015)

Yusuf, M.Yasir. (2017). Islamic Corporate Responsibility (I-CSR) pada Lembaga Keuangan Syariah: Teori Dan Praktek.

Published
2021-03-02