ANALISA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN DALAM MEMILIH SIMPANAN MUDHORABAH PADA KOPERASI BMT ISLAM ABDURRAB PEKANBARU
ANALISA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN DALAM MEMILIH SIMPANAN MUDHORABAH PADA KOPERASI BMT ISLAM ABDURRAB PEKANBARU
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi anggota dalam memilih simpanan mudharabah pada BMT Islam Abdurrab Pekanbaru. Adapun yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah anggota BMT Islam Abdurrab yang memiliki tabungan mudhorabah. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuisioner dengan menggunakan skala Likert 1 – 5 dan dianalisa dengan menggunakan analisa regresi berganda dan penggunakan program SPSS 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa factor yang mempengaruhi keputusan anggota dalam memilih simpanan mudhorabah pada BMT Islam Abdurrab adalah factor pengetahuan. Sementara factor social, factor budaya dan factor pribadi perpengaruh secara positif tetapi tidak signifikan. Hasil penelitian ini memberikan implikasi bahwasanya untuk meningkatkan jumlah anggota yang ingin menyimpan dalam bentuk simpanan mudhorabah, BMT Islam Abdurrab harus memberikan edukakasi kepada anggota dan calon anggota terkait produk tersebut
References
Aziz, M.A. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Menabung di Bank Syariah (Studi Kasus Pada Remaja Masjid di Kecamatan Getasan Kabupaten Semarang). Skripsi : STAIN Salatiga.
Chandra, A., Trianto, B. and Munthe, M. (2020). IMFIs Strategy to Survive in the Covid-19 Outbreak and Government Respond Analysis : An Empirical Study from Pekanbaru, Indonesia. BISNIS : Jurnal Bisnis dan Manajemen Islam, Vol. 8, No.2, hal. 217-236.
Chamidan, A. (2015). Analis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat UMKM Mengajukan Pembiayaan Pada Lembaga Keuangan Syariah (Studi Kasus di BMT Barokah, Magelang). Skripsi : STAIN Salatiga.
Kotler, P. (2007). Marketing Management, 12th edition. New York : Pearson Prentice Hall.
Munajim, A. and Anwar, S. (2016). Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Menjadi Nasabah Bank Syariah. Syntax Literate : Jurnal Ilmiah Indonesia, Vol.1, No.2, hal.41-52.
Mangkunegara, A.A.A.P. (2005). Manajemen Sumberdaya Manusia Perushaan. Bandung : Remaja Rosdakarya
Nurul, J. (2014). Pengaruh Faktor Sosial dan Tingkat Pendidikan Konsumen Terhadap Keputusan Untuk Menjadi Nasabah BMT (Studi Kasus BMT SAHARA Tulungagung). Skripsi : IAIN Tulungagung.
Nurlaeli, I. (2017). Pengaruh Faktor Budaya, Psikologi, Pelayanan, Promosi dan Pengetahuan Tentang Produk Terhadap Keputusan Nasabah Memilih BPRS di Banyumas. Islamadina, Jurnal Pemikiran Islam, Vol. 18, No.2.
Sharvina, S. (2019). Pengaruh Sosial, Budaya dan Psikologis Terhadap Keputusan Nasabah Dalam Memilih Bank Syariah ( Studi Pada BNI Syariah Cabang Banda Aceh). Skripsi : UIN Ar-Raniry, Banda Aceh.
Sudarsono, H. (2012). Bank dan Lembaga Keuangan Syariah : Deskripsi dan Ilustrasi. Yogyakarta : Ekosoria.
Trianto, B. (2016). Riset Modeling, Teori, Konsep dan Prosedur Melakukan Penelitian Serta Aplikasi Pengolahan Data Penelitian Dengan Program SPSS dan LISREL. Pekanbaru : Adh-Dhuha Institute.
Wahyulkarima, A. (2018). Pengaruh Budaya, Psikologis, Pelayanan, Promosi, dan Pengetahuan Tentang Produk Terhadap Keputusan Nasabah Dalam Memilih Bank Syariah. Jurnal Hukum ekonomi Syariah, Vol.1, No.1.
Yaya, R., Martawireja, A.E. and Abdurrahim, A. (2009). Akuntansi Perbankan Syariah : Teori dan Praktek Kontemporer. Jakarta : Salemba Empat.
______Peraturan Pemerintah RI Nomor 5 Tahun 1995 tentang pelaksanaan kegiatan usaha simpan pinjam oleh koperasi.
Copyright (c) 2020 Al-Amwal :Jurnal Ekonomi Islam
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
1. Copyright of all journal manuscripts is held by the Al-Amwal : Jurnal Ekonomi Islam
2. Formal legal provisions to access digital articles of electronic journal are subject to the provision of the Creative Commons Attribution-ShareAlike license (CC BY-NC-SA), which means that Al-Amwal : Jurnal Ekonomi Islam is rightful to keep, transfer media/format, manage in the form of databases, maintain, and publish articles.
3. Published manuscripts both printed and electronic are open access for educational, research, and library purposes. Additionally, the editorial board is not responsible for any violations of copyright law.
licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.